Ada tiga model smartphone yang akan dirilis pada awal tahun ini oleh mito mobile, cukup fenomenal yaitu Mito T300, Mito T510 dan Mito A800, Model keluaran terbarunya ini pasti sangat memukau juga, yakni sebuah tablet dengan ukuran layar 7" diberi nama Mito T800 dipastikan tablet ini juga akan segera meluncur ke pasaran tanah air.
Bisa dikatakan ini merupakan perangkat tablet miliki mito yang paling berani menggunakan robot hijau terbaru, yaitu Android 4.1 Jelly Bean, Sudah dibekalkan didalamnya sebuah layar dengan tekhnologi kapasitif TFT multitouch berukuran 7 inci. Serta semakin ampuh dapur pacunya untuk penggila akses APP yang ingin cepat bersamaan di dalamnya sebuah processor Dual Core MediaTeK 1GHz dan RAM 512MB, Sehingga kinerja yang akan dihasilkan memang optimal sesuai dengan keinginan anda.
Tablet ini sudah menggunakan Aktif DuaSIM card dengan jaringan yang juga mendukung Dualband GSM (900/1800 MHz)/WCDMA 2100 MHz. Tablet milik mito yang ini juga sudah mengandalkan kanal jaringan 3G, EDGE, dan GPRS untuk memberikan akses internet berkecepatan tingginya. Selebihnya, anda bisa menikmati kamera utama dengan sensor yang memiliki kemampuan bidik 5MP dan juga sebuah kamera pada bagian depan 0.3MP (VGA), Sebagai tempat penyimpanan anda akan disuguhkan sebuah slot microSD yang berkapasitas cukup besar, serta beberapa fitur lainnya seperti WiFi 802.11 b/g, kabel data USB, Audio jack 3.5mm, HTML, MP3 player, video player, radio FM, Google Play Store, GMail, YouTube, GPS, Google Maps, Facebook, Twitter, Calendar, calculator, alarm, speakerphone, dan baterai Lithium ion 3000 mAh.
Informasi terkait harga kemungkinan tablet pintar ini akan dibandrol untuk setiap unitnya dengan kisaran 1,5 -2 jt rupiah saja.
Spesifikasi Mito T800 :
Jaringan :
- 3G Network HSDPA 900 / 1900 / 2100
- SIM Dual SIM
Layar :
- Type TFT LCD, capacitive touchscreen
- Size 480 x 800 pixels, 7 inches
Tebal -
Audio :
- Alert types Vibration, MP3 ringtones
- Loudspeaker Yes
- 3.5mm jack Yes
- Memori
- Penyimpanan Card slot microSD, up to 32 GB
Internet Data :
- GPRS
- EDGE
- Speed HSDPA, 21 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
- WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot, DLNA
- Bluetooth Yes
- USB Yes, microUSB v2.0
Kamera :
- Primary (Belum Diketahui)
- Features Geo-tagging
- Video Yes
- Secondary Yes
Fitur :
- OS Android OS, v4.1 (Jelly Bean)
- CPU Dual-core 1GHz
- Video Record
- Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
- Google Play
- Radio FM radio
- GPS Yes, with A-GPS support
- Youtube
- Yahoo Messenger
- Navigation Places
Baterai : Li-Ion 3000 mAh battery
Sumber: http://www.teknokers.com/2013/02/mito-t800-harga-spesifikasi-tablet.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar